27 August 2024
Satu tiket Round 2 berhasil diamankan putra Cheetah West. Tiket tersebut tidak diraih dengan cara yang mulus. Mereka bahkan menghadapi kemenangan dramatis!
27 August 2024
Justin Susanto, pemain anyaran SMP Ciputra Surabaya, penyokong poin terbanyak dalam kemenangan timnya. Baca cerita selengkapnya di sini…
27 August 2024
Kalau biasanya di jersey tercantum nama masing-masing pemain, lain halnya dengan jersey basket SCS yang punya makan tersesndiri. Simak maknanya di sini ya!
27 August 2024
Perjalanan menuju Round 2 DBL East Java-North 2024 kembali menyimpan skenario. Utamanya pada laga Smanig melawan Cheetah West. Baca selengkapnya di sini…
27 August 2024
Sederet laga krusial akan hadir. Mulai dari laga do or die, hingga perebutan kursi runner up terbaik. Simak jadwal lengkap dan link live streaming-nya di sini…
27 August 2024
Siapa yang suka bakpau coklat? Ya, itu adalah Makayla. Penggawa putri Smada ini membagikan kisahnya selepas pertandingan. Simak kisah gadis bakpau berikut.
26 August 2024
Aksi Arek Smada di tribun DBL Arena Surabaya memang tidak pernah mengecewakan. Kali ini, mereka menghadirkan mulai dari matahari hingga Dewi Athena!
26 August 2024
Begitu banyak drama yang tersaji. Petra 5 gagal melaju mulus ke Round 2, di sisi lain Sembilan juga gagal mengamankan kemenangan di laga krusial. Baca di sini…