21 July 2019
Penampilan peserta di hari kedua roadshow UBS Gold Dance Competition di Surabaya Townsquare (Sutos) makin seru. Termasuk tim Magnificient dari SMAN 9 Surabaya.
20 July 2019
Menurut Erwin Suganda, Creative Director PT Untung Bersama Sejahtera, ada beberapa poin yang wajib diperhatikan agar bisa menjadi juara tahun ini. Apa saja ya?
20 July 2019
Tahun ini UBS Gold Dance Competition mengusung tema Disney Princess. Tema itu dipilih karena PT UBS ingin memberikan tantangan baru pada para peserta.
20 July 2019
HARI pertama roadshow UBS Gold Dance Competition di Surabaya Townsquare (Sutos) berlangsung heboh. Para peserta beradu kreativitas konsep dance.
19 July 2019
Kepala Sekolah SMAN 4 Surabaya Muhammad Fadloli mengatakan, Honda DBL merupakan ruang kreativitas anak muda yang bisa menjadi ajang unjuk gigi anak didiknya
18 July 2019
TIM Honda DBL kembali melakukan roadshow ke SMAN 1 Gresik. Mereka bagi-bagi tips aman berkendara (safety riding) pada para pelajar.
Roadshow Honda DBL East Java Series 2019-North Region
17 July 2019
Roadshow pertama Honda DBL seri Surabaya berlangsung meriah. SMAN 2 Mojokerto yang bertindak sebagai tuan rumah mengerahkan semua kreativitas siswanya.
17 July 2019
Roadshow Honda DBL 2019 mulai digelar. Hari ini (17/7), tim Honda DBL bakal menyambangi SMAN 2 Mojokerto.