30 August 2019
Kepiawaian coach Kurniawan Hazairin terbukti luar biasa. Dia berhasil meloloskan tim putra dan putri SMAN 11 Makassar ke babak selanjutnya.
29 August 2019
Riuh GOR Unhas pecah saat SMA Zion Makassar berhasil mengalahkan SMAN Rajawali. Kemenangan ini memastikan langkah SMA Zion menuju babak final.
29 August 2019
Kejutan terjadi saat tim putri SMAN 2 Makassar (Smada) berhasil menjegal langkah salah satu tim unggulan, SMA Rajawali Makassar (Kara).
29 August 2019
Tim putri SMAN 11 Makassar (Eleven) berhasil meraih kemenangan tipis kala bersua SMA Dian Harapan (Eagles) di babak fantastic four. Eleven berhasil revans.
29 August 2019
Hari kelima seri Sulawesi menggelar enam pertandingan menarik. Dua tim putri dan empat tim putra berhasil lolos ke babak fantastic four.
28 August 2019
Tim putra SMA Rajawali menutup laga di hari kelima dengan membawa tiket fantastic four. Mereka menjegal langkah SMAN 1 Makassar dengan skor 31-24.
28 August 2019
Sang jawara musim lalu, SMA Zion Makassar harus bersusah payah meraih kemenangan saat berjumpa SMAN 5 Makassar (Smunel) dengan skor 36-24.
28 August 2019
SMAN 6 Pinrang yang di laga sebelumnya bermain beringas, terpaksa harus tunduk dihadapan SMAN 11 Makassar (Eleven) dengan skor 34-25.