Ini Top 5 Point Leaders Putra Jelang Babak Fantastic Four

| Penulis : 

Dua laga besar, sekaligus penentu tiket ke final Honda DBL 2021 DKI Jakarta Series sektor putra bakal terhelat hari ini. Keempat tim sukses mengalahkan lawannya di babak 8 besar dua hari silam. Itu juga sekaligus jadi catatan statistik terakhir para pemain sebelum bertambah kembali di laga semifinal putra hari ini.

Dilihat dari catatan statistik, ada perubahan pimpinan klasemen untuk kategori pencetak poin terbanayak hingga fase big eight lalu. Dimana Ahmad Adrian Maulana dari SMA Al-Izhar Pondok Labu berhasil menyalip perolehan Brian Leonard pemain SMA Bunda Mulia. Nah, berikut ini deretan lima nama pencetak poin terbanyak menjelang babak fantastic four! (*)

Ahamd Adrian Maulana-SMA Al Izhar Pondok Labu (49 Poin)

Brian Leonard-SMA Bunda Mulia (42 Poin)

Akhtar Nirwana-SMAN 21 Jakarta (41 Poin)

Patrick Barwin-SMA Jubilee (41 Poin)

Aurell Rizqi Athhala-SMA Al-Ma’ruf (40 Poin)

Cek statistik selengkapnya DI SINI!

Populer

Mengenal Pola Pertahanan dalam Permainan Basket dan Teknik Melakukannya
Mengenal Kopi Good Day, Produk Kopi Anak Muda yang Banyak Rasa
5 Cara Menuju Indonesia Arena: Rute TransJakarta, MRT, dan KRL
Shuttle Run: Pengertian, Manfaat dan Cara Melakukannya
11 Varian Rasa Kopi Good Day, Kopi Anak Muda yang Wajib Banget Kamu Coba