Selama lebih dari dua pekan, Honda DBL 2021 DKI Jakarta Series telah terlaksana. Puncaknya adalah ketika SMAN 70 Jakarta (putri) dan SMA Bukit Sion (putra) mencatatkan sejarah di Honda DBL seri Ibu Kota musim ini. Dibalik nama besar tim yang bertanding di setiap laga, ada jerih payah pemain yang berjuang demi hal tersebut.

Akhirnya, terpilihlah 10 nama pemain untuk mengisi slot First and Second Team. Terdiri dari 5 pemain First Team dan 5 pemain Second Team, serta dua pelatih yang juga masuk dalam First and Second Team Honda DBL 2021 DKI Jakarta Series. Berikut ini nama pemain dan pelatih First and Second Team! (*)

First Team

1. Eveline (SMA Kristoforus 1)

2. Keisha Hasna (SMAN 28 Jakarta)

 

3. Odelia Christabel (SMAN 28 Jakarta)

4. Keira Ammabel (SMAN 70 Jakarta)

5. Syarafina Ayasha (SMAN 70 Jakarta) 

Pelatih: Paul Mario (SMAN 70 Jakarta)

Second Team 

1. Daranaia Ammara Indra (SMAN 70 Jakarta)

2. Ivy Florentia Wijaya (SMA Santa Ursula)

 

3. Nadia Najla Putri (SMAN 61 Jakarta)

 

4. Nadia Cheryl (SMA Kristoforus 1)

 

5. Yovela Naiafitri (SMAN 8 Jakarta)

Pelatih: Rico Fryandyan (SMA Kristoforus 1)

Populer

Sinergi Sekolah Antar Bulungan Bisa Prestasi di Olahraga dan Akademik!
Penggawa Smaven Dominasi Top Asis Leaders DBL Banjarmasin 2024
Fenomenal! Danu Satria Pimpin Daftar Top Poin Leaders DBL Banjarmasin 2024
Kilas Balik: Kebangkitan Al-Maruf yang Membahayakan
Menuju Musim Baru: SMAN 8 Bandung Diminta Bermain Lepas dan Menikmati Game