Regita Pramesti, Pemain dari Merpati Bali ini punya beberapa workout yang dilakukan selama #dirumahaja. Hal ini dilakukan untuk menjaga kebugarannya selama off season.

“Kalau aku lebih seringnya cardio. Ada beberapa latihan yang memang dinajurkan oleh timku. Selain itu, aku juga ngelakuin penguatan glutes, hamstring, dan juga abs,” ujar alumni Honda DBL Indonesia All Star tersebut.

Ia pun membeberkan beberapa latihan kardio yang kerap dilakukan di rumah. Ada apa aja sih? 

1. Running on the Spot

 

 

2. Explosive Jumps

 

3. High Knee

 

4. Split Jump

 

5. Burpees

 

6. Jumping Jack

Populer

Sinergi Sekolah Bawa Bulungan Berprestasi di Olahraga dan Akademik!
Jadwal Technical Meeting DBL West Kalimantan 2024
Berikut Ukuran dan Tinggi Ring Basket yang Sesuai Aturan FIBA
Mengenal Pola Pertahanan dalam Permainan Basket dan Teknik Melakukannya
Shuttle Run: Pengertian, Manfaat dan Cara Melakukannya