Roadshow Honda DBL 2019 terus berlanjut. Kali ini giliran ke SMA 2 Hang Tuah Sidoarjo. Antusias siswa-siswi di sana ternyata luar biasa.
Tema Snow White yang dibawakan SMAN 13 Surabaya memukau penonton. Apalagi ketika mereka mengubah kostum di atas panggung. Seperti apa?
Catat ya, penilaian kreativitas suporter tahun ini tak hanya saat di tribun. Tapi juga termasuk di medsos. Begini penjelasan panitia...
Penampilan peserta di hari kedua roadshow UBS Gold Dance Competition di Surabaya Townsquare (Sutos) makin seru. Termasuk tim Magnificient dari SMAN 9 Surabaya.
Sekolah-sekolah yang menjadi tuan rumah roadshow Honda DBL West Java Series 2019-East Region tak mau kalah dalam beradu memeriahkan acara.
Dari hasil drawing, jalan terjal tampaknya bakal dihadapi tim juara bertahan basket putra SMAN 1 (Smansa) Kupang.
SEJUMLAH sekolah peserta Honda DBL West Java Series 2019-North Region sudah mempersiapkan timnya dengan matang. Mereka bahkan berani pasang target baru.
Menurut Erwin Suganda, Creative Director PT Untung Bersama Sejahtera, ada beberapa poin yang wajib diperhatikan agar bisa menjadi juara tahun ini. Apa saja ya?