Pada Opening Party hari ini Selasa (23/11) SMAN 9 Yogyakarta dan SMA Kolese de Britto Yogyakarta melenggang mulus ke fase 16 besar.
Pemain andalan Sinlui, Queenie Xaviera Huson menjadi yang terbaik di seri Jatim untuk urusan rebounds
Meski terkesan mudah, tapi steal dalam basket tak segampang yang dipikirkan. Hanya pemain ini yang punya perhitungan tepat yang bisa melakukan steal tanpa foul.
Selain Richie, masih ada empat nama lain yang menempati Top 5 Assist Honda DBL 2021 East Java Series. Siapa saja mereka?
Kompetisi basket pelajar terbesar di Indonesia itu akan dimulai sore ini (23/11). Opening party Honda DBL 2021 DI Jogjakarta Series digelar di GOR UNY.
Laga pertama fantastic four basket putri akan mempertemukan sang juara bertahan, SMAN 1 Denpasar (Smansa), dengan SMAN 2 Tabanan (Bisma).
Preview SMAN 1 Gianyar vs SMA Tunas Daud Denpasar
Kali pertama putri SMAN 1 Gianyar (Dosman) bertanding di Honda DBL 2021 Bali Series, mereka harus meladeni SMA Tunas Daud Denpasar di babak fantastic four.
Preview SMAN 1 Denpasar vs SMAN 2 Tabanan
Di babak fantastic four Honda DBL 2021 Bali Series, tim putri SMAN 1 Denpasar (Smansa) ditantang oleh SMAN 2 Tabanan (Bisma).